Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh Pidato Bahasa Inggris Singkat Tentang Ibu Beserta Artinya


Pidato adalah kata-kata yang disampaikan dan ditujukan kepada orang banyak. Pidato banyak jenisnya diantaranya, pidato sambutan yang disampaikan pada awal sebuah acara atau pidato kenegaraan yang disampaikan oleh Presiden. Pidato yang baik dapat memberikan suatu kesan positif bagi orang-orang yang mendengar pidato tersebut. Kemampuan berpidato atau berbicara yang baik di depan publik atau umum dapat membantu untuk mencapai jenjang karir yang baik. ..Kumpulan Pidato Lengkap

Adapun unsur-unsur dalam pidato yaitu:

  1. Pendahuluan
  2. Salam pembuka
  3. Sapaan
  4. Puji syukur
  5. Isi pidato
  6. Penutup pidato
  7. Salam penutup
 

Ciri pidato yang baik

Mengutip dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), berikut adalah ciri-ciri pidato yang baik:

  • Tujuan pidatonya jelas

Sebelum menyusun teks dan berpidato, harus ditentukan terlebih dahulu tujuan jelas yang ingin dicapai. Tujuan tersebut bisa bersifat mengajak, memberi tahu atau menginformasikan, melaporkan berbagai hal, dan lain sebagainya.

Contoh tujuan pidato yang jelas, yaitu pidato ditujukan untuk menyadarkan serta mengajak masyarakat untuk selalu menerapkan gaya hidup yang bersih dan sehat.

  • Isi pidato memuat kebenaran

Pidato dilakukan di depan orang lain atau di depan umum, maka dari itu penting untuk menyusun isi pidato berdasarkan kebenaran, seperti menyampaikan data atau temuan fakta.

Tujuannya agar tidak menjadi kabar bohong. Contohnya jika berpidato tentang gaya hidup sehat, bisa diberi data penting yang bersumber dari hasil penelitian.

  • Pidato disampaikan dengan jelas dan menarik

Pidato harus disampaikan dengan cara yang jelas dan menarik. Agar pendengar bisa tetap fokus dan lebih mudah memahami isi teks pidato. Contohnya dengan menggunakan bahasa yang mudah dimengerti dan tidak bertele-tele.

  • Intonasi, artikulasi serta volume harus jelas

Dalam penyampaian pidato, penggunaan bahasa sangat penting. Namun, hal ini harus diikuti dengan intonasi, artikulasi serta volume yang jelas.

Contohnya intonasi saat berpidato dengan memperhatikan tanda baca. Artikulasi saat berpidato, misalnya melafalkan huruf konsonan dan vokal dengan jelas. Volume harus disesuaikan, kapan harus keras atau semangat dan kapan harus pelan.

  • Penyampaian pidato disesuaikan dengan latar belakang pendengarnya

Latar belakang pendengar harus diketahui terlebih dahulu sebelum berpidato. Hal ini diperlukan untuk menentukan penggunaan bahasa, tujuan, tema pidato, serta gaya penyampaian.

Contohnya jika berpidato di depan anak-anak, gaya penyampaiannya harus lebih cerita serta bahasanya harus lebih mudah dimengerti. Sedangkan jika berpidato di depan orang dewasa, gaya penyampaiannya lebih formal dan menggunakan bahasa baku.

  • Suasa efektif saat berpidato

Saat berpidato, suasana efektif sebisa mungkin harus diciptakan. Misalnya tema pidato tentang ajakan memberantas korupsi, maka orator (orang yang berpidato) harus menyampaikannya dengan menggebu-gebu agar pendengarnya juga ikut bersemangat.


Berikut Contoh Pidatonya:

 

Contoh Pidato Bahasa Inggris Singkat Tentang Ibu Beserta Artinya

Assalamualaikum wr.wb.

Peace be upon you, and Allah mercy and blessings.

Good morning, brothers and sisters. I thank you for giving the opportunity to deliver a speech in the framework of Mother’s Day because it coincides with the 22nd of December, our community commemorates Mother’s Day.

Actually the purpose of mother’s day commemoration is to recall mother’s services which are sometimes overlooked. Every day, my mother prepares breakfast, takes care of household needs, and is even willing to put aside her career just for the sake of the family. However, we often overlook the great role of mothers by rejecting their requests, even we often complain. If you ask for help to buy something, you reject and make excuses, even though when you are sick, your mother sincerely takes care of us. Maternal sacrifice should be remembered every day and not only on mother’s day.

How many of us make mothers a priority compared to friends?

How many of us are asking about your mother when you are away from you?

Do not let our busyness overcome attention to mothers who have struggled to care for and raise us.

Let’s make mother’s day memorial as a day to start returning to the mother and remember the mother’s services.

Arti:

Assalamualaikum wr.wb.

Selamat pagi saudara-saudara sekalian. Saya mengucapkan terima kasih karena diberikan kesempatan untuk menyampaikan pidato dalam rangka hari ibu karena bertepatan dengan tanggal 22 Desember ini, masyarakat kita memperingati hari ibu.

Sebenarnya tujuan dari peringatan hari ibu adalah untuk mengingat kembali jasa-jasa ibu yang kadang kala terabaikan. Setiap hari, ibu menyiapkan sarapan, mengurus kebutuhan rumah tangga, bahkan rela mengesampingkan karirnya hanya demi keluarga. Namun, kita sering mengabaikan peran besar ibu dengan menolak permintaannya, bahkan tidak jarang kita juga mengeluh. Jika ibu meminta bantuan untuk membeli sesuatu, kita menolak dan membuat-buat alasan, padahal ketika kita sakit, ibu dengan tulus merawat kita. Pengorbanan ibu seharusnya diingat setiap hari dan tidak hanya pada hari ibu saja.

Berapa banyak dari kita yang menjadikan ibu sebagai prioritas dibanding pada teman-teman?

Berapa banyak pula dari kita yang menanyakan kabar ibu ketika sedang berada jauh dari ibu?

Jangan sampai kesibukan kita mengalahkan perhatian pada ibu yang telah susah payah merawat dan membesarkan kita.

Mari kita jadikan peringatan hari ibu sebagai hari untuk memulai kembali bakti pada ibu dan mengenang jasa-jasa ibu.
 

 

beberapa contoh yang merupakan teks pidato. Semua contoh meliputi tentang pidato bahaya narkoba, pidato perpisahan, pidato kebersihan, pidato pendidikan, dan yang terakhir pidato moral atau pendidikan karakter. Contoh pidato bahasa jawa tentang narkoba, contoh pidato bahasa jawa tentang pendidikan, contoh bahasa jawa tentang kebersihan, contoh pidato bahasa jawa tentang perpisahan, contoh pidato bahasa jawa tentang kesehatan, dll.Dari mulai contoh yang pertama hingga akhir silahkan bisa dijadikan untuk referensi bagi yang membutuhkan.

 

 Contoh Naskah Pidato Singkat dalam Berbagai Tema


Banyak sekali Contoh pidato yang tersedia disini dari Contoh pidato bahasa jawa, Contoh Pidato Bahasa Sunda, contoh pidato bahasa inggris singkat, contoh pidato bahasa inggris tentang pendidikan
,contoh pidato bahasa inggris tentang covid-19, pidato bahasa inggris tentang akhlak, contoh pidato bahasa inggris singkat tentang islam, materipedia.my.id, pidato bahasa inggris singkat tentang pendidikan, contoh pidato bahasa inggris tentang lingkungan, contoh pidato bahasa inggris tentang menjadi diri sendiri, contoh pidato bahasa jawa tentang pendidikan, contoh pidato bahasa jawa tentang covid-19, contoh pidato bahasa jawa tentang perpisahan, contoh pidato bahasa jawa tentang menuntut ilmu, contoh pidato bahasa jawa tentang kesehatan, pidato bahasa jawa tengah, pidato bahasa jawa krama, pidato bahasa jawa singkat tentang kebersihan . pidato bahasa sunda tentang pendidikàn, pidato bahasa sunda tentang kebersihan ,pidato bahasa sunda tentang perpisahan, pidato bahasa sunda tentang corona , pidato bahasa sunda tentang pendidikan, pidato bahasa sunda tentang akhlak, pidato bahasa sunda tentang bersyukur, pidato bahasa sunda lucu. pidato bahasa arab tentang pendidikan,pidato bahasa arab singkat dan pendek,pidato bahasa arab latin, kumpulan pidato bahasa arab, kumpulan pidato bahasa arab tentang ilmu, pidato bahasa arab tentang ibu, teks pidato bahasa arab tentang akhlak, pidato bahasa arab tentang kebersihan, pidato bahasa jepang, pidato bahasa korea tentang pendidikan, pidato bahasa arab, pidato bahasa korea tentang islam, pidato bahasa thailand, pidato bahasa inggris
pidato bahasa cina, teks bahasa korea, pidato bahasa Jerman, pidato bahasa Belanda, Pidato Bahasa Malaysia,

 

Selalu Kunjungin Selalu materipedia.my.id Untuk Mendapatkan Pidato Terbaru

Posting Komentar untuk "Contoh Pidato Bahasa Inggris Singkat Tentang Ibu Beserta Artinya"